🕌 🕖 SHALATLAH PADA WAKTUNYA!
Asy Syaikh Shalih bin Fauzan bin Abdillah Al-Fauzan hafizhahullah ta’ala berkata: “Shalat itu wajib ditunaikan ketika masuk waktunya. Allah ta’ala berfirman : (أقم الصلوة لدلوك الشمس) “Dirikanlah shalat sejak matahari…
Web Resmi Ma'had Dhiya'us Sunnah, Cirebon
Asy Syaikh Shalih bin Fauzan bin Abdillah Al-Fauzan hafizhahullah ta’ala berkata: “Shalat itu wajib ditunaikan ketika masuk waktunya. Allah ta’ala berfirman : (أقم الصلوة لدلوك الشمس) “Dirikanlah shalat sejak matahari…
Asy-Syaikh Ibnu Baz rahimahullah ta’ala berkata: “Wajib bagi seorang suami agar tidak tergesa-gesa dalam menjatuhkan cerai dan bergaul dengan baik (kepada istri). Hendaklah dia menghindari kezaliman dan pengurangan hak istrinya.…
EMPAT ekor lutung budeng (Trachypithecus Auratus) bergelantungan. Bergerak aktif menggoyang dahan pepohonan. Santri yang ada di bawah – tengah asyik mandi di aliran sungai – senang melihatnya, sekaligus waspada. Benar…
📌 Rasullullah shallahu ‘alaihi wa salam bersabda, “Tidak akan masuk surga seorang dayyuts.” ✍️ Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah berkata, “Yaitu orang yang tidak memiliki ghirah (rasa cemburu pada keluarganya),…
✍️ Al-Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, “Diceritakan bahwa sebagian pengembala hewan ternak ada yang mencampurkan susu dengan air dan dijual kalau susu tersebut susu yang murni. Hingga pada suatu saat…
“Pondasi dan keyakinan Ahlus Sunnah yaitu, bahwasanya Allah Ta’ala tidak akan mengekalkan di neraka seorang pun dari kalangan orang yang beriman. Keyakinan ini diselisihi oleh sekolompok dari Ahlul Bid’ah seperti…
1️⃣. Allah subhanahu wata’ala berfirman : ۚ وَهُوَ ٱلْعَلِىُّ ٱلْعَظِيمُ “Dan Allah Maha Tinggi lagi Maha Besar.” 📚 (Al Baqarah 2:255) 2️⃣. Firman Allah subhanahu wata’ala : سَبِّحِ ٱسْمَ رَبِّكَ…
CIREBON-Kaum muslimin menyambut penuh suka cita. Mereka antusias memadati jalan raya Dukuh Semar, Ahad (10 Dzulhijah 1443 H / 10 Juli 2022), untuk mengikuti salat Idul Adha yang digelar Pondok…
Kemerdekaan yang hakiki. Bebas dari perbudakan hawa nafsu. Selamat dari penjajahan harta dunia. Hanya kepada Allah subhanahu wa ta’ala kita menghambakan diri. Teguh di atas tauhid dan sunnah. Kaum muslimin……