✍️ Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah berkata, “Para ulama berpendapat pada kalimat ‘Setan yang membisikkan dan bersembunyi‘, yaitu seseorang yang ketika mengingat Allah maka setan akan bersembunyi, dan ketika lalai dari mengingat Allah maka setan akan membisikkan kejelekan kepadanya.

Sehingga menjadi jelas dengan uraian tersebut bahwa zikir kepada Allah adalah inti untuk menepis bisikan setan yang merupakan awal dari segala jenis kekufuran, kebodohan, kefasikan, dan kezaliman.”

📚 Majmu’l Fatawa (jilid 2/hlm.16).

➖➖➖➖➖➖➖➖

قال شيخ الإسلام ابن تيمية رحمه الله :

قالوا في الوسواس الخناس‏ :‏ هو الذي إذا ذكر اللّه خنس ، وإذا غفل عن ذكر اللّه وسوس‏ .‏ فتبين بذلك أن ذكر اللّه أصل لدفع الوسواس الذي هو مبدأ كل كفر وجهل ، وفسق وظلم‏ .

📚 مجموع الفتاوى (١٦/٢).

🌾🌾🌾🌾🌾🌾🌾🌾

 

🌎 WhatsApp Salafy Cirebon
⏯ Channel Telegram || https://t.me/salafy_cirebon
🖥 Website Salafy Cirebon :
www.salafycirebon.com

📳 Menyajikan artikel dan audio kajian ilmiah

By

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.