Menegakkan Dakwah dengan Hikmah

Buletin Permata Sunnah, edisi 2

Oleh : Al Ustadz Muhammad bin Umar as-Sewed -hafidzahullah-

 

Semangat menebar kebaikan adalah cermin keimanan. Sebagai seorang muslim, sepantasnya kita memberi perhatian pada keselamatan setiap insan. Caranya adalah dengan mendakwahkan kebenaran dan menentang kebatilan sesuai yang nabi perintahkan, bukan dengan kekerasan.

Silakan baca Buletin Permata Sunnah edisi perdana di sini: https://www.salafycirebon.com/menasihati-umat-dengan-rahmat-buletin-permata-sunnah-edisi-1.htm

Mungkin setiap kita pernah memikirkan apa tujuan dakwah nabi. Apa esensi perjuangan dakwah Islam yang lahir dari Jazirah Arab sana. Di masa jahiliah dahulu kala hingga menjadi mulia, tersebar di seluruh jagat raya. Hingga akhirnya, menjadi agama paling banyak tertera di kartu tanda penduduk dunia.

Poin utama, catatan penting dari perjalanan dakwah nabi. Ternyata sederhana. Namun, bukan berarti tanpa aral melintang. Bukan tanpa ujian dan cobaan, tetapi penuh pengorbanan dan kesabaran. Dakwah demi terbukanya pintu hidayah. Sebuah upaya yang sarat hikmah.

Ya, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam ingin mengajak umat manusia melalui risalah dakwah tauhid dan sunnah. Agar selamat di kehidupan dunia dan akhirat. Bukankah ini cita-cita tertinggi kita?

Selanjutnya baca di sini :

Loader Loading...
EAD Logo Taking too long?

Reload Reload document
| Open Open in new tab

By

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.